Cara memuat cursor mouse bertabur bintang di blog

Bookmark and Share

Farhan Share - Cara membuat curosor mouse di blog. apa itu cursor mouse berbintang? cursor mouse berbintang adalah, jika kita memasuki alamat web/blog yang sudah memiliki widget yang saya akan share ini, cursor mouse secara otomatis akan mengeluarkan bintang bertaburan, seru dan menarik bukan? pastinya, dengan cursor berbintang ini kita bisa membuat tambahan untuk "mempercantik" blog kita, jadi ada variasi sedikit, hehehe. bintang bertaburan di cursor mouse ini juga kita bisa atur warna-nya ada, hijau, merah, putih, ungu, biru, dll. langsung aja deh ini dia langkah-langkah nya.

1. Login Ke Blogger.


2. Pilih Tata letak

3. Pilih "Add Widget"

4. Pilih "HTML/JavaScript"

5. lalu copy paste-kan kode di bawah ini ke dalam box "konten".

-Bintang Hijau

<script src="http://sites.google.com/site/amatullah83/js-indahnyaberbagi/bintang.hijau.js" type="text/javascript"></script>


-Bintang Biru

<script src="http://informasinetmu-blogspot.googlecode.com/files/bintang.biru.js" type="text/javascript"></script>

-Bintang Merah




<script src="http://informasinetmu-blogspot.googlecode.com/files/bintang.merah.js" type="text/javascript"></script>



-Bintang Putih

<script src="http://sites.google.com/site/amatullah83/js-indahnyaberbagi/bintang.putih.js" type="text/javascript"></script>

-Bintang Ungu


<script src="http://sites.google.com/site/amatullah83/js-indahnyaberbagi/bintang.putih.js" type="text/javascript"></script>


6. Klik "Save Widget" dan selesai.

Selamat mencoba, bila ada pertanyaan comment dibawah.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger